Senin, 25 November 2013

Teknologi komputer dibidang kesehatan


Teknologi-Teknologi komputer dibidang kesehatan :
1.       EKG
2.       USG
3.       CT-Scan
4.       MRI
5.       Foto rontgen
6.       Telemedicine
7.       Sistem Computerized Axial Tomography (CAT) berguna untuk menggambar struktur bagian otak dan mengambil gambar seluruh organ tubuh yang tidak bergerak dengan menggunakan sinar-X
8.       Dynamic Spatial Reconstructor (DSR) yang dapat digunakan untuk melihat gambar dari berbagai sudut organ tubuh.
9.       Single Photon Emission Computer Tomography (SPECT), merupakan sistem komputer yang mempergunakan gas radioaktif untuk mendeteksi partikel-partikel tubuh yang ditampilkan dalam bentuk gambar.
10.   Position Emission Tomography (PET) juga merupakan sistem komputer yang dapat menampilkan gambar yang menggunakan isotop radioaktif.
11.   Nuclear Magnetic Resonance merupakan teknik mendiagnosis dengan cara memagnetikkan nucleus (pusat atom) dari atom hidrogen.



Sumber Pustaka:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar